Raja Ampat biasa dikatakan surga bawah laut, Raja Ampat adalah sebuah kabupaten serta bagian provinsi dari Papua Barat. Biasanya wilayah yang satu ini menjadi incaran para diving, disebut-sebut Raja Ampat masuk dalam list 10 tempat menyelam terbaik di seluruh dunia. Raja Ampat juga merupakan salah satu dari 10 perairan terbaik di Indonesia.
Mengetahui hal tersebut, Telusur Kultur memilih membuat koleksi kemeja print dengan tema besar wisata Indonesia dan mengangkat Raja Ampat ke dalam kanvas kemeja print. Melihat Raja Ampat memiliki kekayaan pada alam bawah lautnya. Kemeja dengan ilustrasi Raja Ampat ini masuk dalam koleksi kemeja print koleksi Tanah & Air.
Pertama yang bisa kita bahas, ilustrasi apa saja yang ramaikan kemeja print tersebut. Berbagai terumbu karang dengan warna-warna indah, sudah bisa terlihat saat kamu berada disana tak perlu harus menyelam terlebih dahulu. Dikutip dari badan konservasi internasional 540 jenis karang. Tak cuma itu, berbagai spesies ikan-ikan kecil hidup di laut Raja Ampat dan terdapat 1.511 spesies ikan serta ribuan biota laut lainnya. Oleh karena memang nggak heran kalau Rajat Ampat dikatakan sebagai surga di bawah laut. Betul?
Di kemeja print tersebut juga terdapat ilustrasi beberapa pulau-pulau kecil yang mengelilingi Raja Ampat. Seperti keempat pulau ini dikatakan menjadi pulau paling besar yakni, Pulai Waigeo, Batanta, Salawati & Misool. Keempat pulau ini juga dikatakan sebagai penyebaran seluruh penduduk yang memiliki profesi utama sebagai nelayan.
Tak ketinggalan dari terumbu karang, spesies ikan sampai pulau-pulau terakhir yang juga Telusur Kultur tumpahkan dalam kemeja print ialah Burung Cendrawasih. Dikatakan burung yang satu ini sebagian besar hidup di Papua.
Itulah kisah dibalik kemeja print yang Telusur Kultur luncurkan. Untuk koleksi kemeja print bisa kamu segera miliki disini. Yeay koleksi kemeja dengan konsep wisata Indonesia ini lagi ada potongan harga sehingga dengan membayar 349,000 kamu sudah bisa memiliki kemeja tersebut!